MENGENAL SMKN 3 JOMBANG

 

https://pandupraharasmkn3jombang.blogspot.com/2021/03/mengenal-smkn-3-jombang.html
  SMKN 3 JOMBANG - Hai, aku adalah salah satu siswa di SMKN 3 JOMBANG yang terletak ditengah-tengah kota lebih tepatnya Jl. Pattimura No.6, Sengon, Kec. Jombang, Kabupaten Jombang, Jawa Timur. Disana terdapat banyak kompetensi keahlian  salah satunya yangaku pilih adalah TKJ (Teknik Komputer dan Jaringan),aku menempati bangku kelas 11 berbagai macam orang dapat ditemui disini,kurasa cukup menyenangkan berada disini.berikut beberapa hal tentang sekolahku:

 Di SMKN 3 Jombang mempunyai pemandangan yang indah rimbunnya pepohonan disini seakan lukisan yang memanjakan mata,kolam ikan yang dipenuhi berbagai jenis berhasil membuat banyak orang terpukau,dan lingkungan yang bersih di SMKN 3 Jombang mampu membuat banyak orang merasa nyaman disini.sekolahku ini tak hanya umggul lewat lingkungannya yang menakjubkan namun  juga berprestasi

  Sekolahku bisa dibilang sekolah yang cukup favorit di kotaku.tak lain tak bukan karena sekolah memiliki berbagai prestasi baik dibidang akademik maupun non akademik. untuk non akademik antara lain sekolahku unggul dalam  paskibra,volley,basket,dll. Untuk akademik tak kalah mmbanggakan banyak siswa disini berasil meraih juara olimpiade sains dan masih banyak lagi. keberasilan mereka ini selain kemampuan mereka juga ada dukungan tenaga pengajar yang berkualitas, yang memiliki banyak prestasi dan bidang keahlian.

  SMKN 3 JOMBANG adalah sekolah menengah kejuruan yanaag bergerak dibidang teknologi dan rekayasa yang menyediakan berbagai bidang keahlian antara lain:

 
Teknik Komputer dan Jaringan 

pandu prahara mengenal smkn 3 jombang

 Siswa SMKN 3 JOMBANG dibidang keahlian ini berhasil mencetak lulusan tenaga kerja yang kompeten dan terampil dalam bidang IT utamanya perakitan, perawatan, dan perbaikan komputer. Terampil membangun jaringan komputer, kabel, maupun wireless sekala kecil hingga menengah. 

Teknik Elektronika Industri

pandu prahara mengenal smkn 3 jombang
 Siswa SMKN 3 JOMBANG dibidang keahlian ini berhasil mencetak lulusan tenaga kerja yang kompeten dan terampil dalam bidang sistem kendali industri. 


Teknik Audio Video

pandu prahara smkn 3 jombang

 Siswa SMKN 3 JOMBANG dibidang keahlian ini berhasil mencetak lulusan tenaga kerja yang kompeten dan terampil dalam bidang industri multimedia dan audio video. 

Teknik Pemesinan

pandu prahara smkn 3 jombang

 Siswa SMKN 3 JOMBANG dibidang keahlian ini berhasil mencetak lulusan tenaga kerja yang kompeten dan terampil dalam bidang teknik rekayasa mesin industri. 

Teknik Instalasi Tenaga Listrik

pandu prahara smkn 3 jombang

 Siswa SMKN 3 JOMBANG dibidang keahlian ini berhasil mencetak lulusan tenaga kerja yang kompeten dan terampil dalam bidang instalasi dan kontrol industri kelistrikan. 

Teknik Kendaraan Ringan 

pandu prahara smkn 3 jombang
 
Siswa SMKN 3 JOMBANG dibidang keahlian ini berhasil mencetak lulusan tenaga kerja yang kompeten dan terampil dalam bidang kendaraan ringan otomotif terutama terutama dalam pemeliharaan mesin kendaraan ringan, pemeliharaan stasis,sistem pemindah tenaga kendaraan ringan, dan pemeliharaan kelistrikan kendaraan ringan. 

Teknik Otomasi Industri

pandu prahara smkn 3 jombang
 
Siswa SMKN 3 JOMBANG dibidang keahlian ini berhasil mencetak lulusan tenaga kerja yang kompeten dan terampil dalam bidang otomatisasi industri. 

Bisnis Kontruksi dan Properti

pandu prahara smkn 3 jombang

 Siswa SMKN 3 JOMBANG dibidang keahlian ini berhasil mencetak lulusan tenaga kerja yang kompeten dan terampil dalam bidang rekayasa kontruksi bangunan. 

Desain Pemodelan dan Informasi Bangunan

pandu prahara smkn 3 jombang

 
 Siswa SMKN 3 JOMBANG dibidang keahlian ini berhasil mencetak lulusan tenaga kerja yang kompeten dan terampil dalam bidang desain bangunan. 

Teknik Geomatika  

pandu prahara smkn 3 jombang
 
Siswa SMKN 3 JOMBANG dibidang keahlian ini berhasil mencetak lulusan tenaga kerja yang kompeten dan terampil dalam bidang surveyor juru ukur tanah. 

banyak sekali bukan,selain itu banyaknya fasilitas yang  memadai dapat menunjang prestasi siswa.
antara lain: 

Laboratorium Komputer Simulasi Digital
Laboratorium Bahasa
Unit Produksi
Perpustakaan
Tempat Parkir yang
Masjid yang Besar
Usaha Kesehatan Sekolah
Aula yang cukup luas
Lapangan Basket dan Tennis
Lapangan Olahraga/Upacara
Bimbingan konseling yang ditangani profesional, dan masih banyak lagi
 
 
Itulah sekilas hal tentang sekolahku, SMKN 3 Jombang. terima kasih semoga harimu menyenangkan ^^

Komentar

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

PPDB SMKN 3 JOMBANG 2021/2022